Minggu, 13 Januari 2019

Berbagai Aplikasi Internet

1. WWW
    WWW (word wide web) atau singkatan web adalah suatu ruang informasi dimana sumber-sumber daya yang berguna di identifikasi oleh pengenal global yang disebut uniform resource i Indentifier (URC).
2. Email
     Email (Electronic mail) atau surat elektronik adalah aplikasi internet untuk sarana komunikasi surat menyurat dalam bentuk elektronik.
3. Milis 
     Milis (Mailing List) adalah aplikasi yang digunakan sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi dalam satu kelompok melalui email.
4. News group
     News group adalah aplikasi internet yang digunakan untuk berkomunikasi satu sama lain dalam sebuah forum.
5. IRC
    IRC (Internet relay chat) adalah aplikasi yang digunakan untuk bercakap cakap di internet atau yang dikenal dengan istilah chatting.
6. FTP
    FTP (File transfer protocol) merupakan aplikasi internet yang digunakan untuk mengirimkan atau mengambil file atau dari komputer lain.
7. Telnet
    Telnet adalah yang digunakan untuk mengakses komputer yang letaknya jauh.
8. Gopher
     Gopher adalah aplikasi yang digunakan untuk mencari informasi yang ada di internet.
9. Ping
     Ping (Packet internet gopher) digunakan untuk mengetahui apakah komputer yang kita gunakan terhubung dengan komputer lain di internet.

Pengenalan Dasar Internet

A. Pengertian Internet
          Internet adalah jaringan komputer yang saling terhubung secara global yang memungkinkan pengguna internet saling bertukar informasi atau data melalui jaringan tersebut.
B. Peranan Internet
     Ada 2 macam peranan penting dalam internet tersebut yaitu:
1. Sebagai sumber data dan informasi
    Internet menyimpan berbagai jenis informasi dalam jumlah yang tidak terbatas.
2. Sarana pertukaran data dan informasi
     Internet dapat digunakan untuk sarana pertukaran informasi dari satu komputer ke komputer yang lain tanpa dibatasi oleh jarak fisik kedua komputer tersebut.
C. Maanfaat Internet
     Berikut ini sebagian dari apa yang tersedia di internet.
1. Informasi untuk kehidupan pribadi
Contonya: kesehatan, rekreasi, hobi, pengembangan, pribadi, rohani, dan sosial.
2. Informasi untuk kehidupan profesional atau pekerja
Contohnya: sains, teknologi, perdagangan, saham, komoditas, berita, bisnis asosiasi profesi, asosiasi bisnis, dan berbagai forum komunikasi.

Sabtu, 12 Januari 2019

Soal Otomatisasi Perkantoran

1) Menu bar yang digunakan untuk mengatur margin halaman pada microsoft word adalah?
Jwb: Page layout
2) Presentasi secara langsung antara presenter dan audiens yang saling berjauhan dengan bantuan teknologi komunikasi disebut?
Jwb: Teleconference 
3) Letak status bar pada layar microsoft word disebelah?
Jwb: Kanan bawah
4)Aplikasi komputer yang dibuat oleh microsoft word yang dapat digunakan untuk melakukan presentasi adalah?
Jwb: Powerpoint 
5) Sebuah rencana untuk menggabungkan teknologi tinggi melalui perbaikan proses pelaksanaan pekerjaan disebut?
Jwb: Otomatisasi kantor
6) Jika penulisan rumus sudah benar tetapi pada layar tanda # artinya adalah?
Jwb: Baris cell kurang lebar
7) Jenis aplikasi pengolah kata adalah?
Jwb: Microsoft word processing 
8) Tombol yang digunakan untuk melihat hasil pekerjaan sebelum dilakukan pencetakan dokumen adalah?
Jwb: Print preview 
9) Sikap yang baik pada waktu mengetik yaitu mengusahakan lutut ditekuk sudut sekitar?
Jwb: 90°
10) Tombol pada keyboard yang berfungsi untuk mengakhiri slide show adalah?
Jwb: esc

Soal Microsoft Excel

1) Sebutkan pengertian excel?
Jwb: Salah satu program aplikasi pengola angka lembar kerja microsoft excel terdiri baris (row) dan kolom (colum) yang membentuk sell
2) Sebutkan tahapan dalam membuat work books?
Jwb:
-Klik microsoft office button
-Klik new sehingga tampil kotak dialog New work book
-Klik blank work book
-Klik create
3) Sebutkan langkah-langkah menyisipakan kolom pada work sheet?
Jwb: 
-Buatlah satu atau beberapa range baris dimana baris baru akan disisipkan
-Klik menu home, kemudian klik tanda panah pada toolbar Insert yang terletak dalam toolbox cells
-Klik Insert sheet rows
-Maka baris row akan bertambah
4) Sebutkan Langkah-langkah memformat cell aligment?
Jwb: 
-Pilih cell atau range yang akan diubah format datanya
-Klik kanan kemudian pilih format cells
-Pilih pada tab alignment 
-Maka akan tampak dialog alignment 
5) Sebutkan langkah-langkah membuat tabel?
Jwb: 
-Klik menu ribbon Insert
-Lalu klik table
-Pilih ukuran kolom dan baris yang di inginkan 
-Lalu tekan tombol Ok
6) Fungsi Average adalah?
Jwb: Mengembalikan rata-rata aritmetika dari argumen
7) Sebutkan langkah-langkah membuat grafik?
Jwb: 
-Aktifkan sheet sumber data grafik
-Pilih atau sorot range A4:E8
-Pada tab Insert dan dalam Group charts, pilih bentuk dan jenis grafik yang di inginkan
-Klik tombol Ok
8) Sebutkan langkah-langkah print selection?
Jwb: 
-Klik tombol CTRL+P
-Klik ALT+E
-Klik ENTER 

Soal Teknologi Perkantoran

1) Kata teknologi berasal dari kata "La teknique" yg berasal dari bahasa...
Jwb: Prancis
2) Salah satu manfaat yang diperoleh dari perkembangan teknologi perkantoran terhadap ketenagakerjaan adalah...
Jwb: Peningkatan mutu tenaga kerja dan meningkatkan kedisplinan kerja
3) Sebuah rencana untuk menggabungkan teknologi tinggi melalui perbaikan pelaksanaan pekerjaan disebut...
Jwb: Otomatisasi kantor
4) Orang yang bertanggungjawab  mengelola sumber daya perusahaan terutama sumber day a manusia adalah...
Jwb: Manajemen SDM Perusahaan
5) Jenis aplikasi otomatisasi perkantoran berupa peralatan elektronik yang otomatis melakukan beberapa tugas yang diperlukan untuk membuat dokumen pengolah kata adalah...
Jwb: Word processing
6) Kemampuan tinggi untuk berintegrasi dalam hubungan yang kompleks dan saling silang dalam jaringan kerja cerdas disebut...
Jwb: Integrated Complex Networks Intelligence
7) Salah satu keuntungan Yang bisa didapatkan dari bekerja secara online dikantor virtual sendiri adalah...
Jwb: Menghemat biaya operasional dan menghemat waktu
8) Pencipta keyboard komputer diilhami oleh pencipta mesin ketik yang dasar rancangannya dibuat oleh dan dipatenkan oleh...
Jwb: Christopher Latham
9) Jenis keyboard yang tidak menggunakan kabel sebagai penghubung antara keyboard dengan komputer adalah...
Jwb: Keyboard wereless
10) Kegunaan ibu jari yang tepat saat mengetik 10 jari adalah untuk menekan tombol...
Jwb: Space bar


Langkah-langkah menyimpan dokumen

Langkah-langkah menyimpan dokumen menggunakan Microsoft Word 2010 dan Microsoft Word 2007;
1) Klik tab file
2) Klik save as
3) Pada kotak file name masukan nama      dokumen
4) Klik save

Langkah-langkah menyimpan dokumen menggunakan Microsoft Word 2003;
1) Klik tab file
2) Klik save as
3) Pada save as type list, klik word 97-2003  Document. Hal ini akan mengubah              format file ke doc
4) Pada kotak file name, ketik nama untuk    dokumen
5) Klik save

Minggu, 06 Januari 2019

Macam-Macam tampilan layar kerja Microsoft Word

1. Ikon kontrol menu
Digunakan untuk mengontrol jendela yang sedang aktif. Letaknya dipojok kiri paling atas sebelah baris judul.
2. Baris judul (Title bar)
Adalah informasi berisi nama file dan nama program yang aktif atau sedang dikerjakan dalam Microsoft Word.
3. Tombol ukuran (Sizzing button)
Digunakan untuk menentukan besar tampilan layar jendela word. Letaknya disebelah ujung kanan pada baris judul.
4. Baris toolbar
Adalah kumpulan perintah dalam bentuk ikon-ikon yang berisi tool atau alat untuk mempermudah menyelesaikan dokumen.
5. Rulers
Adalah mistar tabulasi yang terdapat pada bagian atas atau samping kiri dokumen.
6. Area pengetikan
Adalah tempat kita untuk mengetik atu mambuat dokumen. Kita dapat memulai mengetik teks pada posisi keberadaan kursor.
7. Kursor
Berbentuk garis vertikal yang berkedip-kedip. Setiap karakter yang kita ketik akan muncul pada posisi kursor ini.
8. Task pane
Merupakan jendela yang ditampilkan di sebelah kanan dokumen dan membantu ketika mengedit dokumen.
9. Scrool bar
Adalah papan navigasi untu menggulung layar dokumen, baik secara vertikal maupun horizontal.
10. Status bar
Adalah baris informasi pada posisi paling bawah dokumen. Status bar ini memberikan informasi mengenai jumlah halaman, halaman yang aktif dan sebagainya.
11. Title bar
baris judul yang memuat tampilan nama-nama file yang sedang dibuka secara bersama-sama dalam Microsoff Excel.